Sewa Rumah Kontrakan di Yogyakarta (Jogja) dekat Pabrik Tegel Kunci | Sewa Harian Bulanan Tahunan | Travelio.com
1 - 2 dari 2
Ulasan terbaru Rumah Yogyakarta (Jogja)
Rating & Ulasan 5.00
All 1
Check in 1
4 Bedroom ODESSA Guest House
MIMI, 30/01/2019
https://asset.travelio.com/asset/desktop/images/new-design/icon/review-stars/1.png?v=1https://asset.travelio.com/asset/desktop/images/new-design/icon/review-stars/1.png?v=1https://asset.travelio.com/asset/desktop/images/new-design/icon/review-stars/1.png?v=1https://asset.travelio.com/asset/desktop/images/new-design/icon/review-stars/1.png?v=1https://asset.travelio.com/asset/desktop/images/new-design/icon/review-stars/1.png?v=1
Senang menginap disini proses check in dan check out dilakukan sendiri (jadi tidak perlu menunggu) nyaman bersih.

Untuk anda yang sedang berada di Yogyakarta, wisata belanja juga tidak kalah menyenangkan jika dibandingkan dengan wisata alam dan kuliner. Yogyakarta adalah rumah bagi industri kerajinan yang banyak menjual produknya hingga ke toko - toko ternama. Salah satu wisata belanja yang layak untuk anda kunjungi selama berada di Yogyakarta adalah pabrik Tegel Kunci.

Tegel dalam bahasa Jawa berarti ubin, dan di Pabrik Tegel Kunci ini anda bisa melihat proses produksi ubin handmade yang memakan waktu cukup lama. Itulah mengapa ubin Pabrik Tegel Kunci sangat diminati oleh toko bahan bangunan di kota - kota besar. Anda juga bisa memesan ubin dengan motif sendiri namun dengan biaya tambahan.

Pabrik Tegel Kunci berdiri pada tahun 1927 dengan nama Firma Tegel Fabrik Midden Java oleh Jules Gerrit Commane dan Louis Maria Stocker. Sekarang Pabrik Tegel Kunci ini dikelola oleh Matta Art supaya pabrik ini terus beroperasi untuk memproduksi ubin dengan citarasa seni yang tinggi. Sampai sekarang Pabrik Tegel Kunci masih beroperasi dengan puluhan pekerja yang menggunakan cara lama dengan mesin sederhana dan murni keahlian para pengrajin.

Lokasi Pabrik Tegel Kunci

Pabrik Tegel Kunci ini menawarkan industri tegel yang sudah berdiri sejak jaman pemerintahan kolonial Hindia Belanda dan berlokasi di Pakuningratan No. 70, Yogyakarta.

Mau Cari apa di Travelio?
Komplek Perumahan di Yogyakarta (Jogja)
Rumah Kontrakan di Yogyakarta (Jogja)
Pencarian Populer Dekat Pabrik Tegel Kunci