Sewa Kompphill Raihan Homestay
View All Photos

Kompphill Raihan Homestay - Agam

Full Furnished 1 1
Jorong Solok Nagari Kemang Hilia Kec. Kamang, Magek, Kab. Agam, Sumatera Barat 26152 - Property ID: J5DMVS53
Penginapan modern dan nyaman berlokasi dekat dengan pusat kota Bukittinggi. Cocok untuk Anda yang sedang berlibur bersama keluarga atau sebagai akomodasi backpacker. Terlebih untuk Anda yang ingin mengeksplorasi Agam dan Bukittinggi. (See More)
room gallery
the room
the property
property type
house
Check-in
Check-out
12.00
unit facilities
Balcony / Terrace
Bathroom
Blanket
Living Room
NO Water Heater
No Air Conditioner (AC)
Non-Smoking Room
Shower
TV
Wardrobe/ Multi Purpose Hanger
reviews (0)
This are no reviews in this property
Q&A - Discussion about this property
There are no questions about this property

    rental information Kompphill Raihan Homestay

    Homestay ini cocok untuk Anda yang mencari akomodasi terjangkau di kawasan Kamang Magek, Agam. Lokasinya dekat dengan Kota Bukittinggi.

    Dengan konsep hunian modern nan indah menjadikan hunian ini nyaman dan terasa seperti rumah sendiri. Fasilitasnya pun lengkap. Cocok juga untuk Anda yang ingin mencari ketenangan jauh dari kebisingan kota.

    Nikmati kamar tidur nyaman lengkap dengan suasana sejuk. Tersedia fasilitas TV sebagai hiburan Anda. Kamar mandi pun tersedia bersih. Kompphil Raihan Homestay dapat disewa harian, mingguan, atau bulanan.

    Lokasi Kompphill Raihan Homestay

    Lokasi homestay ini kurang lebih 40 menit berkendara dari pusat kota Bukittinggi. Sementara, Bandara Internasional Minangkabau dapat dijangkau kurang lebih dalam 160 menit berkendara.

    Rekreasi di Sekitar Kompphill Raihan Homestay

    Kunjungi wisata populer di sekitar, seperti Benteng Fort De Kock dan Jam Gadang yang dapat ditempuh dalam 40 menit berkendara. Wisata sejarah Museum Rumah Kelahiran Bung Hatta dapat dijangkau dalam 45 menit berkendara; Lobang Jepang dapat ditempuh dalam 40 menit berkendara. Jembatan Limpapeh, Taman Panorama, dan Rumah Adat Baajuang dapat dijangkau dalam 45 menit berkendara. 

    Fasilitas Kompphill Raihan Homestay

    Homestay nyaman dengan TV, lemari, dan ruang keluarga yang dapat di gunakan dengan tamu lainnya. Kamar mandi lengkap dengan shower.

    Trivia

    • Area di sekitar homestay sangat nyaman dan tenang. Cocok untuk para tamu yang menginginkan ketenangan.
    IDR -
    see detail
    Payment Schedule
    -
    -
    maximum 0 people •
    Long stay rate is available
    see all types
    Room rented out.
    Please choose another date.
    Check - In
    Check - Out
    guest
    Check - In
    Check - Out
    Duration
    guest
    Check - In
    Check - Out
    Stay Period
    guest
    apply coupon
    Total
    Details & Add On
    Share this property on