ARCHIVES

#WeekendGetaway: Jelajah Pantai di Selatan Bali

#WeekendGetaway: Jelajah Pantai di Selatan Bali

Terkenal sejak puluhan tahun yang lalu karena keindahan alam dan budayanya, serta hampir selalu terpilih sebagai salah satu tempat romantis di dunia, Bali –selain Jogja– bagi banyak orang adalah tempat yang tak pernah membosankan untuk didatangi, meski sudah berulang kali. Keindahan alam Bali sangat identik dengan pantai dan lautnya. Pasir putih nan lembut dengan warna laut […]

Read More
#WeekendGetaway: Jappa-jappa di Makassar

#WeekendGetaway: Jappa-jappa di Makassar

Makassar, ibukota provinsi Sulawesi Selatan ini menjadi salah satu kota romantis versi Travelio karena punya banyak hal menarik untuk dijelajahi, mulai dari objek wisata sejarah, arsitektural, kuliner, pantai, laut, theme park, pulau kecil, museum, kawasan pecinan, dan lain-lain. Dalam bahasa lokal, “jappa-jappa” berarti jalan-jalan. 1. Fort Rotterdam Tertarik ingin mengetahui sejarah Kota Makassar, kota lain di sekitarnya, […]

Read More
#WeekendGetaway: Jalan dan Jajan di Solo

#WeekendGetaway: Jalan dan Jajan di Solo

Solo, kota yang memiliki luas 44 km2 ini memiliki beberapa nama, yaitu Solo, Surakarta, atau Sala. Bersama dengan Yogyakarta, Solo merupakan pewaris Kerajaan Mataram yang dipecah pada tahun 1755. Namun demikian, nama Surakarta hanya digunakan dalam situasi formal-pemerintahan, sedangkan nama Sala/Solo lebih umum penggunaannya. Kata sura dalam bahasa Jawa berarti “keberanian” dan karta berarti “sempurna”/”penuh”. Sedangkan kata sala, nama yang dipakai untuk desa tempat istana baru dibangun,...

Read More
#WeekendGetaway: Dieng, Tetap Hangat Meski Cuacanya Dingin

#WeekendGetaway: Dieng, Tetap Hangat Meski Cuacanya Dingin

Dieng adalah kawasan vulkanik aktif dengan ketinggian rata-rata sekitar 2.000 m di atas permukaan laut. Pada siang hari, suhu di Dieng berkisar 12-20°C dan 6-10°C di malam hari. Pada musim kemarau (Juli dan Agustus), suhu udara dapat mencapai 0°C di pagi hari dan memunculkan embun beku yang oleh penduduk setempat disebut bun upas (“embun racun”) […]

Read More

Follow us

The revolutionary way of accommodation booking. Find an accommodation that suits your budget as you enter your own price!

Join to Instagram